Selasa, 09 Juli 2013

KosmografI

PLANET YUPITER

A.  Pengertian
Planet Jupiter atau Yupiter ialah planet terbesar dalam gugusan planet pada tata surya. Merupakan planet terdekat yang kelima dari Matahari, setelah Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars. Nama Jupiter sendiri berasal dari sebutan astronomi purba yang merupakan nama raja para Dewa Romawi kuno.

Geografi Industri

ANALISIS TIPOLOGI DAN POTENSI
PENGEMBANGAN INDUSTRI PERDESAAN
DI KECAMATAN GOMBONG, KABUPATEN KEBUMEN

A.  LATAR BELAKANG
Industri pedesaan sangat kompleks dan beragam dalam hal, jenis usahanya, corak dan orientasi produksinya, peranan dan permasalahannya, serta potensi dan pengembangannya. Dalam studi industri pedesaan di negara berkembang seperti di Indonesia, konsep, dan pendekatan yang berdasarkan industrialisasi negara maju memerlukan penyesuaian.

Bengawan Solo

Wilayah Sungai / WS Bengawan Solo
Bengawan Solo adalah sungai terpanjang di pulau Jawa yang mempunyai panjang sekitar 548 km yang memanjang dari hulu di Wonogiri sampai hilirnya di pantai utara jawa tepatnya di daerah Gresik. Pada awal pembentukannya, Bengawan Solo merupakan sungai yang mengalir menuju pantai selatan Jawa.